Skema Box Speaker WLX 18 Inch
Box speaker wlx ini adalah jenis box speaker horn load karna posisi speaker di tanam atau berada di dalam dan yang keluar hanya suara. sengaja di desain oleh si pembuatnya menyerupai corong atau horn speaker, supaya bisa mereproduksi suara bass terdengar sampai jauh, tidak menghadap ke depan atau yang biasa di sebut bass reflex, WLX Ini adalah satu dari sekian banyak box speaker subwoofer. Bagi para pakar audio mungkin box yang satu ini sudah tidak asing, untuk sobat yang masih pemula seperti saya bisa mencobanya, dibawah ini skema nya.
Bahan-Bahan :
- Multiplex 18 mm atau 20 mm. Gunakan multiplex yang beerkualitas, karna untuk speaker subwoofer. jika untuk speaker midle atau Horn tweeter cukup menggunakan yang biasa.
- Skrup baja atau yang biasa di gunakan untuk Galvalum.
- Lem Epoxy yang terdiri dari 2 campuran hardener dan resin.
- Paku.
Alat-Alat Yang di Butuhkan :
- Gergaji Circular Saw atau menggunakan gergaji tangan jika anda belum memiliki.
- Gergaji Jigsaw ini wajib hukumnya untuk anda miliki jika ingin membuat box speaker.
- Bor Reverse
- Hammer.
- Penggaris.
- Jangkar.
- Mesin Sender Opsional. Jika anda menginginkan hasil yang maksimal.
Baca Juga :
Tags:
Skema Box